PEMASANGAN SEPANDUK JOGO TONGGO

Sesuai himbauan Bupati dan Kapolsek Brebes agar disetiap desa melakukan piket jogo tonggo dan memasang sepanduk kampung siaga jogo tonggo untuk meminimalisir penularan virus civid 19, meskipun desa Lembarawa belum ada laporan positif covid 19 namun penjagaan dan kesiapan desa untuk menangani jika terjadi tidak diinginkan sudah dipersiapkan sesuai protokol kesehatan yang dianjurkan oleh dinas kesehatan.
WhatsApp Image 2020-06-07 at 10.26.36

WhatsApp Image 2020-06-07 at 09.23.38